Upaya Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Biologi Melalui Penerapan Peta Konsep Pada Siswa Kelas XII IPS3 SMA Negeri 4 Kota Bima

Authors

  • Arinah STKIP Bima

DOI:

https://doi.org/10.57218/jupeis.Vol1.Iss1.10

Keywords:

Motivasi Belajar, Peta Konsep

Abstract

Masalah rendahnya motivasi belajar telah lama menjadi bahan pikiran para guru SMA Negeri 4 Kota Bima, terutama pada mata pelajaran biologi. Pada umumnya siswa menampakkan sikap kurang bergairah, kurang bersemangat dan kurang siap dalam mengikuti pembelajaran, sehingga suasana kurang aktif, interaksi antar guru dan siswa sangat kurang apalagi antar siswa dengan siswa, siswa cenderung pasif, hanya menerima saja apa yang diberikan guru. Melalui penelitian tindakan kelas (PTK), permasalahan ini dicoba untuk diubah melalui penerapan Konsep. PTK dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus dilaksanakan dua kali pertemuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan penerapan Konsep dengan diberi tugas membuat peta konsep dapat meningkatkan motivasi belajar biologi siswa. Hal ini nampaknya berakibat pula terhadap perolehan nilai pengetahuan/PH-3 yang nampak meningkat, bila dibandingkan sebelum dan sesudah penerapan Konsep atau pemberian peta konsep. Sebagian besar siswa berpendapat bahwa pembuatan peta konsep itu menyenangkan karena lebih mudah belajarnya, lebih praktis dan singkat, lebih mudah dihafal, tidak memakan banyak waktu, menghemat buku tulis, penjelasan lebih kuat dan lebih jelas

Downloads

Download data is not yet available.

References

Asriani., Rufa Hera., Fetro Dola Syamsu. 2020. Pengaruh Penggunaan Metode Pembelajaran Peta Konsep Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Virus Di SMA. Vol 1 No 2

Aswadin, A., Azmin, N., & Bakhtiar, B. (2021). Keefektifan Penerapan Metode Simulasi Pada Konsep Sistem Peredaran Darah Manusia Di Kelas VIII SMPN 8 Satap Soromandi Tahun Pelajaran 2021/2022. JP-IPA: Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam, 2(2), 6-10.

Azmin, N., & Nasir, M. (2019). Penerapan Model Pembelajaran 5E Untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Dan Sikap Ilmiah Siswa Kelas VIII SMP NEGRI 6 KOTA Bima. ORYZA (Jurnal Pendidikan Biologi), 8(2), 40-46.

Amir, A., Azmin, N., Rubianti, I., & Olahairullah, O. (2021). Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Index Card Match Pada Pelajaran IPA TERP. JP-IPA: Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam, 2(01), 1-6.

Amiruddin, A., Rubianti, I., Azmin, N., Nasir, M., & Sandi, A. (2021). Analisis Penerapan Kurikulum 2013 Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Masa Pandemik Covid-19 di SMAN 3 Kota Bima. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 7(4).

Ferry, D. (2019). Peningkatan Hasil Belajar dan Keaktifan Mahasiswa Melalui Strategi Pembelajaran Peta Konsep Pada Mata Kuliah Evolusi. Journal on Education, 1(4), 809-816.

Hajrah, H., Nasir, M., & Olahairullah, O. (2021). Implementasi Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Literasi Sains Siswa Kelas XI di SMA Negeri 1 Soromadi. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan), 5(4).

Hartati, H., Fahruddin, F., & Azmin, N. (2021). Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah Mata Pelajaran IPA Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Siswa. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan), 5(4).

Lestari, L., Nasir, M., & Jayanti, M. I. (2021). Pengaruh Model Project Based Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Peserta Didik Kelas VIII SMP Negeri 2 Sanggar. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan), 5(4).

Marzuzi, H., & Hasan, R. (2019, October). Penguasaan Konsep Biologi, Keaktifan dan Minat Siswa pada Pembelajaran Biologi dengan Peta Konsep melalui Model Concept Attainment. In Seminar Nasional Sains & Entrepreneurship (Vol. 1, No. 1).

Ramadah, E., Juanengsih, N., & Mardiati, Y. (2019). Peta Konsep Dipadu Dengan Crossword Puzzle: Pengaruhnya Terhadap Retensi Peserta Didik Pada Konsep Sistem Gerak. BIOEDUKASI (Jurnal Pendidikan Biologi), 10(2), 140-148

Downloads

Published

2022-01-05