Meningkatkan Aktivitas Belajar dan Motivasi Muatan IPS Model PRINTING Siswa Kelas V SDN Kelayan Dalam 7 Banjarmasin
DOI:
https://doi.org/10.57218/jupeis.Vol2.Iss4.857Keywords:
Aktivitas siswa, Motivasi, PRINTINGAbstract
Aktivitas belajar dan motivasi siswa adalah faktor yang sangat penting yang menentukan keberhasilan hasil belajar siswa. Namun, pada kenyataannya aktivitas dan motivasi rendah masih rendah yang mengakibatkan rendahnya keaktifan dalam pembelajaran rendah. Tujuan adanya penelitian ini untuk menganalisis aktivitas dan motivasi siswa dalam pembelajaran. Penelitian ini menggunakan PTK (Penelitian Tindakan Kelas) yang dilaksanakan sebanyak tiga kali pertemuan. Siswa Kelas V SDN Kelayan pada tahun akademik 2022/2023 adalah subjek penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kegiatan belajar di pertemuan pertama memenuhi kriteria “kurang tinggi” dan selalu meningkat sehingga pada pertemuan 4 mencapai kriteria “sangat tinggi”. Selain itu, motivasi siswa meningkat dari "kurang tinggi" pada pertemuan pertama hingga mencapai "sangat tinggi" pada pertemuan keempat. Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa kombinasi model PRINTING (Problem Based Learning, Number Head Together, dan Talking Stick) pada muatan IPS dapat meningkatkan aktivitas belajar dan motivasi siswa untuk belajar.
Downloads
References
Akmalia, R., Oktapia, D., Hasibuan, E. E., Hasibuan, I. T., Azzahra, N., & Harahap, T. S. A. (2023). Pentingnya Evaluasi Siswa dalam Proses Pembelajaran. Jurnal Guruan Dan Konseling, 5(1), 4089–4092. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11661
Asniwati et al. (2018); Metroyadi, Pratiwi, & Adenan (2019) Asniwati. (2020). Meningkatkan Hasil Belajar PKN Materi Globalisasi Melalui Model Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Siswa Kelas IV SDN Alalak Selatan 2 Banjarmasin Utara. Jurnal Ilmiah Keagamaan, Guruan & Dakwah. http://eprints.ulm.ac.id/1236/1/3.MENINGKATKANHASILBELAJARPKnMATERI.docx%0A%0A
Krismony, N. P. A., Parmiti, D. P., & Japa, I. G. N. (2020). Pengembangan Instrumen Penilaian Untuk Mengukur Motivasi Belajar Siswa SD. Jurnal Ilmiah Guruan Profesi Guru, 3(2), 249. https://doi.org/10.23887/jippg.v3i2.28264
Suriansyah, A., Agusta, A. R., & Setiawan, A. (2021). Model Blended Learning ANTASARI untuk Mengembangkan Keterampilan Berpikir Kritis dan Memecahkan Masalah. Journal of Economics Education and Entreprenurship, 2(2), 90–110.
Syofiana, N., Rohiat, S., & Amir, H. (2018). Perbandingan Hasil Belajar Menggunakan Pembelajaran Kooperatif Tipe Make a Match dan Team Games Tournament (TGT) pada Mata Pelajaran Kimia di Kelas X IPA MAN 1 Kota Bengkulu. Jurnal Guruan Dan Ilmu Kimia, 2(2), 122–131.
Yulianti, T., Muhammadi, Fitria, Y., & Ningsih, Y. (2020). Efektivitas Model Kooperatif Tipe Make A Match Terhadap Hasil Belajar Tematik Terpadu Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Guruan Tambusai, 4(3), 2130–2138. https://doi.org/10.31004/jptam.v4i3.689
Zakiah, I. R., Prasetyo, K. H., & Astutiningtyas, E. L. (2019). Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Make a Match. ABSIS: Mathematics Education Journal, 1(2). https://doi.org/10.32585/absis.v1i2.362.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 JUPEIS : Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.