Booklet Tentang Kajian Cerbera manghas (Bintaro) Di Kawasan Mangrove Muara Aluh-Aluh

Authors

  • Atikah Atikah Universitas Lambung Mangkurat
  • Hardiansyah Hardiansyah Universitas Lambung Mangkurat
  • Noorhidayati Noorhidayati Universitas Lambung Mangkurat

DOI:

https://doi.org/10.55784/jupeis.Vol1.Iss3.86

Keywords:

Booklet, Cerbera manghas, Mangrove

Abstract

Tumbuhan Cerbera manghas merupakan tumbuhan yang dapat dijadikan sebagai objek sumber belajar. Salah satu bahan ajar yang dapat dibuat sebagai sumber belajar yaitu booklet. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan validitas serta keterbacaan isi booklet yang dikembangkang tentang kajian tumbuhan bintaro sebagai materi pengayaan konsep Keanekaragaman Hayati di SMA. Penelitian ini menggunakan metode R&D dengan model Borg and Gall sampai langkah 5. Hasil pengembangan bahan ajar berupa booklet pada uji validasi dinyatakan valid oleh 3 validator dengan rata-rata skor validitas yaitu 3,51. Pada uji keterbacaan oleh 5 orang peserta didik SMA Negeri 1 Muara Aluh-Aluh didapatkan hasil skor 88,33% dengan kriteria sangat baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Lia, R.M., Udaibah W., & Mulyatun. (2016). Pengembangan Modul Pembelajaran Kimia Berorientasi Etnosains Dengan Mengangkat Budaya Batik Pekalongan. Unnes Science Education Journal, 5(3): 1418-1423.

Nafsiyah, F. (2019) Pengembangan Booklet Keanekaragaman Lepidoptera Subordo Rhopalocera di Kawasan Cagar Alam Pagerwunung Darupono Kendal Sebagai Sumber Belajar Biologi pada Materi Keanekaragaman Hayati di Madrasah Aliyah. Bioeduca: Journal of Biology Education, Volume 2, Nomor 1, Hal. 1 – 8 e-ISSN 2715-7490.

Paramita, R., Panjaitan, R. G. P., & Ariyati, E. (2018). Pengembangan booklet hasil inventarisasi tumbuhan obat sebagai media pembelajaran pada materi manfaat keanekaragaman hayati. Jurnal IPA & Pembelajaran IPA, 2(2), 83-88.

Prastowo, A. (2015). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta : Diva Press.

Puspita A, D., Fuad, M., & Utami, S. (2019). Struktur Komunitas Hutan Mangrove Di Sungai Donan Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah. Bioma, Vol. 21, No. 1, Hal. 65-71 e ISSN: 2598-2370.

Ratnadewi, P. K., Soegiyanto, H., & Muryani, C. (2016). Pengembangan Media Booklet Berbasis Sets Pada Materi Pokok Mitigasi Dan Adaptasi Bencana Alam Untuk Kelas X SMA (Eksperimen Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 8 Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015). Jurnal GeoEco, Vol. 2, No. 2, Hal. 147-154 ISSN: 2460-0768.

Rukmana, H. I., Syamswisna, S., & Yokhebed, Y. (2018). Kelayakan Media Booklet Submateri Keanekaragaman Hayati Kelas X SMA. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 7(2).

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Wijayanti, T. (2007). Konservasi hutan mangrove sebagai wisata pendidikan. Surabaya: Tugas Akhir Mahapeserta didik Teknik Lingkungan Universitas Pembangunan Nasional" Veteran" Jawa Timur.

Downloads

Published

2022-07-01