Peningkatan Kemampuan Literasi Melalui Program Kampus Mengajar Di SD Negeri 1 Dempel Kabupaten Wonosobo

Authors

  • Mailani Salsabila Universitas Sains Al-Qur'an
  • Ahmad Khoiri Universitas Sains Al-Qur'an
  • Kurniawati Mutmainah Universitas Sains Al-Qur'an
  • Nurma Khusna Khanifa Universitas Sains Al-Qur'an

DOI:

https://doi.org/10.57218/jompaabdi.v4i2.1497

Abstract

Kemampuan literasi menjadi indikator penting dalam pembangunan sumber daya manusia dan ekonomi suatu negara. Oleh karena itu diperlukan kerja sama, baik dari siswa, guru, orang tua, maupun pihak lain yang memiliki ide untuk membantu meningkatkan literasi siswa. Salah satunya adalah melalui program Kampus Mengajar dari Kemendikbudristek. Mahasiswa di tugaskan untuk meningkatkan kemampuan literasi siswa SD Negeri 1 Dempel Kalibawang Wonosobo dengan beberapa program literasi yang sudah disiapkan. Program peningkatan kemampuan literasi dilaksanakan pada tanggal 26 Agustus sampai dengan tanggal 31 Desember 2024 menggunakan pendekatan sistematis (perencanaan dan persiapan, implementasi program serta evaluasi). Pengabdian dalam program Kampus Mengajar ini menggunakan metode Participatory Action Research (PAR) dan dianalisa menggunakan teknik deskriptif kualitatif didasari paradigma fenomenologis. Pelaksanaan pendampingan Kampus Mengajar menggunakan prinsip “service mastery”. Program yang dipilih untuk meningkatkan kemampuan literasi diantaranya, pohon literasi, pojok baca, revitalisasi perpustakaan, mading, membaca nyaring, dan kelas khusus baca tulis. Hasil program tersebut menunjukkan peningkatan kemampuan literasi siswa dari 58% menjadi 80%. Hal ini menunjukkan bahwa program yang dirancang efektif untuk meningkatkan kemampuan literasi.

References

Agustina, L., Arffianto, A., Khalishah, S. H., Indarwati, L., Putri, D. R., El-Majid, S. E., ... & Sholihah, I. (2020). Revitalisasi Perpustakaan untuk Meningkatkan Minat Literasi Siswa di SD Muhammadiyah Nurul Ilmi, Klaten. Buletin KKN Pendidikan, 1(2), 97-105. https://doi.org/10.23917/bkkndik.v1i2.10771.

Irwan, I., Sumantri, S., Ridwan, M., Faslia, F., Manan, M., Gawise, G., ... & Citra, D. (2025). Penerapan Media Pohon Literasi Untuk Meningkatkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar. Journal Of Human And Education (JAHE), 5(1), 936-942.

Khanifa, Nurma Khusna, Farlin Eko Setiadi, Mulabbi Alwasi`, Fajrul Falach Amrullah, dan Rafi Ismail Hasan. (2025). Penguatan Karakter Kebangsaan Melalui Pendidikan Berbasis Kearifan Lokal Bagi Anak Pekerja Migran Indonesia di SB Kampung Melayu Sungai Buloh Malaysia.” Publikasi Pendidikan: Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan 15 (2): 558–66. https://doi.org/10.26858/publikan.v15i2.71137.

Kurniawaty, Lia, Program Studi, Pendidikan Anak, Usia Dini, Universitas Panca, dan Sakti Bekasi. 2023. “55 Edukids volume 20 (1) tahun 2023” 20 (229): 55–69. https://doi.org/10.17509/edukids.v20i1.48020.

Lama, M. Y., Laksana, D. N. L., Nafsia, A., & Ngura, E. T. (2025). Optimalisasi Pojok Baca dalam Meningkatkan Kemampuan Literasi Membaca Siswa Kelas Rendah: Optimization of Reading Corner in Improving Reading Literacy Ability of Low Grade Students. Indonesian Journal of Early Childhood: Jurnal Dunia Anak Usia Dini, 7(1), 101-112.

Muhardi, M. (2004). Kontribusi pendidikan dalam meningkatkan kualitas bangsa Indonesia. Mimbar: Jurnal Sosial dan Pembangunan, 20(4), 478-492..

Nurhayati, S., & Winata, A. (2018). Pembelajaran dengan Media Pohon Literasi untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Peserta Didik Kelas I SDN Sidorejo I Tuban pada Tema Peristiwa Alam dan Subtema Bencana Alam. Jurnal Teladan: Jurnal ilmu pendidikan dan pembelajaran, 3(1), 15-30.

Pamungkas, A. F., Prayitno, H. J., Purnomo, E., Rahmah, M. A., & Hastuti, W. (2023). Peningkatan Literasi dan Numerasi pada Kurikulum Merdeka melalui Program Kampus Mengajar bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Kampus Mengajar, 199-208. https://doi.org/10.56972/jikm.v3i2.143.

Prastanto, Sandy. (2025). “Kemendikdasmen Rilis Rapor Pendidikan 2025, Lebih Lengkap dan Berdampak.” Jakarta: Tempo.

Pusat Data dan Teknologi Informasi. (2025). “Pendidikan Anak Usia Dini, Dasar dan Menengah.” Jakarta:kemendikdasmen.

Satriawati, S., Denggo, D. C. R., Malingong, R., & Damayanti, A. A. (2023). Meningkatkan Kemampuan Literasi Baca Melalui Media Kartu Baca dalam Program Kampus Mengajar di Sdn Pagandongan. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 7(4), 2387-2393

Susanti, A., Khoiri, A., Mutmainah, K., Khanifa, N. K., & Romandhon, R. (2024). Peningkatan Literasi Dan Numerasi Siswa SMP Negeri 5 Watumalang. Jurnal Pengabdian Siliwangi, 10(1). https://doi.org/10.37058/jsppm.v10i1.12702.

Zuchdi, Darmiyati, dan Budiasih Budiasih. (1997). Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia di Kelas Rendah. Jakarta: Depdikbud.

Downloads

Published

2025-06-17